
Cara menggunakan Printer Inkjet (tinta) untuk PPOB:
- Setting Printer Inkjet dengan cara masuk ke Control Panel (pilih) Printers and Faxes (pilih) Printer tinta.
- Klik kanan pada printer yang dimaksud (pilih) Propertis.
- Dalam tampilan propertis (pilih) Advance (pilih) Print Processor.
- Pada kolom Default Data Type dipindah pilihannya dari RAW ke TEXT lalu OK.
- Masih dalam menu propertis (pilih) Ports (lalu contreng) COM1: Serial Port
- Masih dalam menu propertis juga (pilih) Sharing (lalu contreng) share this printer (copy tulisan pada kolom Share Name) lalu tekan OK.
- Kemudian buka gatepay (pilih) Setting Printer (contreng) Port Printer USB.
- Pada kolom Nama Printer Sharing (klik kanan) Paste (sesuai share name printer inkjet) lalu simpan.
- Selamat mencoba.
0 Komentar